Rayakan Imlek, Lapas Batam Tetap Buka Layanan Kunjungan 

Keterangan : Rayakan Imlek, Lapas Batam Tetap Buka Layanan Kunjungan. (Foto : Humas Lapas Batam)

Batam – Dalam rangka merayakan imlek tahun 2025, Lapas Batam membuka layanan Kunjungan tatap muka dan penitipan barang, Rabu (29/1/2025).

 

Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian Lapas Batam kepada warga binaan agar tetap dapat berjumpa dihari libur imlek ini.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!